* Yang pertama adalah, keadaan saat seorang anak tersebut secara konstan tidak ingin memakai pakaian atau barang yang serupa dengan kelamin nya.
* Selanjutnya yang kedua, anak mengalami tekanan pada masa pubertas nya.
* Yang ketiga, seseorang tersebut sangat benci akan gender nya, sehingga dia tidak mau mandi, mengganti pakaian, dan melakukan hubungan seksual.
* lalu yang keempat, memiliki keinginan untuk menghilangkan kelamin nya juga ciri biologis nya.
* Dan yang terakhir, ialah mempunyai keinginan untuk mengganti kelamin nya.
Nah, sampai disini dahulu ya teman-teman semua pembahasan mengenai transeksual.
Jika teman-teman mempunyai anggota keluarga yang menunjukkan gejala-gejala yang sama seperti penjelasan di atas akankah lebih lebih baik jika dibicarakan dengan baik-baik mengenai hal yang dirasakan oleh nya, cobalah untuk memahami sudut pandang dia dan tidak spontan untuk langsung menghakimi bahkan sampai menghukum, hormati lah pilihannya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H