Mohon tunggu...
Fuad Hamdani
Fuad Hamdani Mohon Tunggu... pelajar/mahasiswa -

Mahasiswa Teknik Industri Universitas Mercubuana Jakarta

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Bakat dan Minat

25 November 2011   15:12 Diperbarui: 25 Juni 2015   23:12 107
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia



Bakat merupakan bawaan dari lahir, sedangkan minat timbul karena seseorang menyukai atau dia merasa nyaman dan senang bila melakukan pekerjaan itu. Bila  orang yg mempunyai bakat dalam bidang tertentu, tetapi dia tidak berminat atau bisa dikatakan tidak menyukai bakatnya maka hal ini akan sis-sis saja. Begitu pula bila seseorang mempunyai minat pada suatu hal, akan tetapi dia tidak mempunyai bakat akan hal itu maka akan terkesan sia-sia pula. Oleh karena itu, bakat dan minat seharusnya berjalan beriringan hingga akan menimbulkan suatu efek kesuksesan yang tentunya kesuksesan ini perlu didukung adanya faktor keberuntungan. Jadi bakat dan minat pun perlu faktor keberuntungan.Keberuntungan bisa datang pada siapa saja sesuai kehendak-Nya. Yang menjadi pertanyaan adalah, "apakah kita harus berdiam diri atau pasrah ketika kita sudah menjalankan bakat dan minat secara beriringan?" Jawabannya adalah "Tidak."  Jadi faktor keberuntungan itu kita terus upayakan dengan berdoa kepada Allah. Tentunya dibarengi dengan usaha maksimal dalam menekuni bakat dan minat tadi. Dan setelah semua itu dilakukan, kita tinggal menjalani satu proses lagi yaitu tawakkal. Tawakkal bukan berarti kita pasrah ataupun menyerah akan keadaan, tetapi kita mengembalikan segala sesuatu hanya kepada-Nya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun