6. Membeli Video Pembelajaran Bahasa Mandarin
Jika Anda berpikir belajar di YouTube tidak terstruktur, Anda bisa membeli video pembelajaran Bahasa Mandarin. Anda bisa membeli video pembelajaran di aplikasi Udemy, Website www.chinesezerotohero.com. Disana Anda dapat membeli video sesuai dengan kebutuhan dan tingkat kemampuan Bahasa Mandarin Anda.
Belajar Bahasa Mandarin tidak akan membuat Anda rugi, bahkan memberi banyak peluang karir untuk Anda. Ada banyak sekali pilihan untuk belajar Bahasa Mandarin, dan semua kembali pada kebutuhan dan situasi masing -- masing individu.
Penulis :Latifa Fahrun
Editor : Fredric Chia
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI