Mohon tunggu...
Manuel Tambunan
Manuel Tambunan Mohon Tunggu... Konsultan Manajemen perusahaan,Industri,logistik,distribusi,Pangan,Pertanian,dan perkebunan -

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Kode Keras!!!, “Daerah Rindu Perhatian” Indonesia Bukan Hanya Jawa

1 Juli 2016   22:02 Diperbarui: 1 Juli 2016   22:15 307
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jalan Tol di AcehSumber : tolsumatera.blogspot.com

Jalan di Haranggaol, dekat Danau Toba Rusak Berat, Sumber : www.metrosiantar.com
Jalan di Haranggaol, dekat Danau Toba Rusak Berat, Sumber : www.metrosiantar.com
Tidak hanya sampai disitu pemerintah pusat bahkan berjanji akan menjadikan Danau Toba sebagai Monaco of Asia, dimana akan mampu mendatangkan ratusan ribu turis mancanegara.

Janji ini sangat ditunggu masyarakat yang "haus akan perhatian" dimana banyak media daerah kami yang meliput, belum lagi masyarakat yang ikut turut beropini di media sosial.

Saya teringat ketika Presiden RI Jokowi datang media lokal maupun online mengangkat berita "Jalan akses ke Danau Toba Tiba - Tiba Bagus Saat Presiden Datang" , dimana masyarakat sangat menyayangkan jika pembangunan hanya terjadi jika hanya saat presiden datang, namun juga harus permanen, itulah bukti kerinduan masyarakat akan perhatian pemerintah pusat.

Jalan di Danau Toba
Jalan di Danau Toba
Saya berharap Pembangunan  Jawa Sentris total berbalik arah ke Pembangunan Indonesia Sentris, dimana kami masyarakat khususnya Sumatera, total ingin merasakan menjadi bagian dari Indonesia yang seutuhnya melalui Pembangunan Danau Toba yang "PERMANEN", salam Pembangunan Infrastruktur Indonesia Sentris !!!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun