Mohon tunggu...
Fitri Amaliah
Fitri Amaliah Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa

Hi! ✨

Selanjutnya

Tutup

Financial

5 Dampak Negatif Akibat Ajukan Pinjol Sembarangan

17 November 2024   20:57 Diperbarui: 17 November 2024   21:04 24
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi transaksi peminjaman uang (freepik.com/jcomp)

4. Nama jadi tercemar

Nama baik kamu selama ini akan tercemar dimata orang-orang sekitarmu yang terkena dampak dari keterlambatan pembayaran pinjol, bahkan sangat mungkin berita bahwa kamu melakukan pinjol tidak berhenti di dia saja, melainkan ikut tersebar sampai ke orang lain.

Selain tercemar dimata orang sekitar, nama kamu juga bisa tercemar dimata bank, karena aplikasi pinjaman online yang resmi datanya akan terkoneksi ke BI Checking dan bisa menampilkan riwayat pinjaman kamu yang macet.

5. Hutang semakin banyak

Ketika kondisi sudah kepepet, akan ada pemikiran untuk menambah pinjaman online demi menutupi pinjaman yang sudah jatuh tempo, atau biasa disebut juga gali lubang -- tutup lubang. Percayalah bahwa hal tersebut tidak akan membuat hutangmu habis tapi justru bertambah semakin banyak, apalagi kalau menutup lubangnya masih dari pinjol yang berbunga.

Itu dia kelima dampak negatif kalau mengajukan pinjol sembarangan, tanpa pikir panjang, jadi ada baiknya kamu pikir-pikir lagi kalau mau pinjol ya. Kalau sudah sangat terpaksa, maka kamu harus pahami betul semua aturan yang diberikan oleh pihak terkait sebelum mengajukan pinjaman dan jangan lupa untuk cari pemasukan tambahan dengan bekerja ya, supaya hutang-hutangmu tetap bisa terbayar, good luck!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun