Â
III PENUTUP
 Kesimpulan
Perubahan sosial merupakan perubahan yang terjadi dalam sistem sosial. Untuk itu terdapat tiga konsep dalam Perubahan Sosial, yang pertama, studi mengenai perbedaan. Kedua, studi harus dilakukan pada waktu yang berbeda. Dimensi ruang menunjuk pada wilayah terjadinya Perubahan Sosial serta kondisi yang melingkupinya, yang mana di dalamnya mencakup konteks sejarah (history) yang terjadi pada wilayah tersebut. Proses perubahan dalam masyarakat itu terjadi karena manusia adalah mahluk yang berfikir dan bekerja di samping itu, selalu berusaha untuk memperbaiki nasibnya serta kurang-kurangnya berusaha untuk mempertahankan hidupnya.Â
DAFTAR PUSTAKA
Â
Nanang Martono, Sosiologi Perubahan Sosial,(Jakarta:PT Raja Grafindo Persada,2012),hal.2
 Phil.Astrid S.Susanto,Pengantar Sosiologi dan Perubahan Sosial,(Jakarta:Bina Cipta,1983),hal.165-166
 Nanag Martono, Sosiologi Perubahan Sosial,(Jakarta:PT Raja GrafindoPersada,2012),hal.16-17
Nanang Martono, Sosiologi Perubahan Sosial,hal.17-19
Soerjono Soekanto,Sosiologi Suatu Pengantar,(Jakarta :PT Raja Grafindo Persada,1990),hal.329