4. Memperkuat kekebalan tubuh.
Susu kambing etawa ternyata bisa mendukung imunitas tubuh. Susu ini mengandung selenium, yaitu zat penting dalam sistem imun tubuh.
5. Baik untuk kesehatan jantung
Susu kambing etawa mengandung kadar magnesium yang tinggi yang tentu saja baik untuk kesehatan jantung. Magnesium ini sangat membantu menjaga detak jantung normal dan mencegah kumpulan gumpalan darah yang meningkatkan level kolesterol.
Itu dia sedikit informasi dan catatan tentang "Alergi Susu Sapi? Tenang Ada Susu Kambing Etawa Solusinya". Semoga informasi tersebut bermanfaat.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI