4. Harap mempunyai sifat yang toleransi yang tinggi
Dalam melaksanakan KKN kamu tidak bisa membawa ego mu secara sendiri. Kenapa? dikarenakan kami di desa itu bukanlah sendirian ingat hal itu. kamu ditempat KKN itu bersama tim, tentu kamu akan menjumpai banyak watak manusia disana jadi seharusnya kamu lebih pintar untuk mengelola ego mu agar tujuan tim dapat berjalan dengan baik
5. Jaga sikap mu terhadap dengan masyarakat lokal
Apakah kamu pernah bertamu kerumah tetangga atau saudara? dan tentunya kamu harus menjaga sikap mu bukan? hal ini perlu dilakukan, apalagi kamu bertamunya kurang lebih dalam waktu sebulan. Nah, jika kamu berperilaku yang tidak mengenakan bisa saja warga disana juga berbuat hal yang tidak enak dengan kamu.
Jadi kamu perlu menjaga sikap kamu dan kamu juga harus sering berinteraksi dengan masyarakat lokal disana dengan etika yang berlaku ditempat kamu melakukan KKN.
Mungkin ini hal yang bisa saya bagikan terkait pengalaman KKN untuk teman-teman. jika kalian mau sharing terkait KKN atau mau kasih masukan atas tulisan inij juga sangat diperbolehkan tulis di kolom komentar. Semoga kalian yang membaca tulisan ini mau melakukan KKN tetap semangat untuk mengabdi di desa KKN kalian. Ingat KKN itu merupakan hal yang seru tidak seburuk cerita KKN Desa Penari :DÂ
kalian juga boleh melihat panorama Desa Pardomuan
link terkait laporan KKN di DESA PARDOMUANÂ
link dokumentasi keseruan KKN Desa PardomuanÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H