Mohon tunggu...
KKN UM Desa Teke
KKN UM Desa Teke Mohon Tunggu... Mahasiswa - Official Account KKN Pulang Kampung Desa Teke Universitas Negeri Malang

KKN Pulang Kampung Universitas Negeri Malang Desa Teke Kecamatan Palibelo Kabupaten Bima

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Meningkatkan Minat Baca Anak Melalui Perpustakaan Keliling oleh Mahasiswa KKN UM

25 Juli 2021   19:22 Diperbarui: 25 Juli 2021   19:32 205
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

KKN pulang kampung Universitas Negeri Malang menyelenggarakan kegiatan pada  hari Sabtu (26/07/2021)  yaitu perpustakaan bercerita rintisan taman baca masyarakat yang ada di Desa Teke Kecematan Palibelo, yaitu untuk mendorong anak-anak agar lebih giat lagi dalam membaca dan berkunjung ke perpustakaan. Mahasiswa KKN pulang kampung telah menyelenggarakan 2 kali kegiatan yaitu di paud IT dan perpustakaan pusat. Kegiatan yang dilakukan yaitu selain membaca juga mendongeng.

Rintisan taman baca masyarakat merupakan salah satu unsur  dalam mendukung proses belajar mengajar .Keberadaan rintisan taman baca masyarakat diharapkan dapat membantu semua lapisan masyarakat baik dalam meningkatkan minat membaca, dogeng serta menambahkan ketetarikan membaca sejak usia dini. Tujuan dari rintisnya program ini yaitu untuk memaksimalkan peran perpustakaan desa dalam melayani masyarakat Desa Teke khususnya kepada anak-anak untuk menstimulasi kegemaran anak-anak dalam membaca dan berkunjung ke perpustakaan.

dokpri
dokpri
Rintisan taman baca sebaiknya ditanamkan diusia dini pada anak-anak ,karena pada saat usia dini merupakan usia yang ideal anak untuk menerima hal baru dan mengajarkan nilai-nilai norma dalam kehidupannya. Minat baca sangat penting, karena dengan membaca anak-anak dapat meningkatkan kemampuannya untuk mengenal dirinya dan lingkungannya,selain itu dengan membaca anak-anak meningkatkan kemapuan untuk membedakan hal yang baik dan buruknya.

 KKN Pulang Kampung UM berharap bahwa dengan adanya rintisan taman baca yang lengkap dengan pelayananya  maka masyarakat di sini terutama anak-anak  akan giat membaca dan kami sebagai mahasiswa KKN berharap anak-anak  menjadi  cerdas.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun