Mohon tunggu...
fina siti fauziyah
fina siti fauziyah Mohon Tunggu... Freelancer - warisan diri, rekam jejak insan yang pernah singgah di bumi. semoga bermanfaat

kenang aku dalam jiwa, mari berdo'a senandung kebaikan, menjadi insan yang bermanfaat bagi sesama

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Jeda

4 April 2019   20:48 Diperbarui: 4 April 2019   20:52 45
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jeda, rasanya aku terlalu lelah dengan arena dramaku, aku butuh jeda. Ya, kali ini aku memilih jeda. Jeda dari hiruk-pikuk dunia.

Ah bukan, mungkin aku saja yang terlalu mendramatisir,yang selama ini sudah terlalu larut dalam arena drama.

Asyik memang, namun pada akhirnya kan kau temui titik jenuh itu. Baguslah, kau bertemu dengan titik itu.

Sejatinya bumi ini sekedar arena drama. Yang bahkan kamu sendiri akan bingung sebenarnya lakonmu ini menjadi siapa? Menjadi tokoh yang berkarakter seperti apa? Itu semua bisa terjadi karena bukan kita penulis skenario nya tapi Dia Sang Maha Pencipta..

Terlepas dari itu semua, kita masih punya kesempatan untuk menjadi lakon terbaik-Nya. 

Berdo'a pada-Nya,

Ikuti alur-Nya..

Jeda, aku bersyukur. Segala kepenatan ini menyadarkan ku. Aku tak bisa apa-apa. Biarkan Sang Pencipta yang menuntunku saja. karena aku sungguh tak berdaya.

Ada cinta dalam jeda..

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun