Mohon tunggu...
Arfina hanifaturasyda
Arfina hanifaturasyda Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswi di salah satu Universitas di Kota Malang

just like an ordinary girl, i love to watch a movie especially action, adventure, and mystery .

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Civil Society in Indonesia

22 Desember 2022   11:37 Diperbarui: 22 Desember 2022   11:45 212
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Dalam konsepsi islam jika dirujuk pada masyarakat madani saat rasulullah SAW hijrah dari mekkah ke madinah. Dari sini kita dapat melihat masyarakat madani merujuk pada aktualisasi nilai -- nilai islam. Ketika beliau hijrah, rasulullah mencontohkan dengan menyusun dan membuat sebuah piagam yang merupakan hasil perundingan bersama dari kaum muhajirin, anshar, kaum yahudi, nasrani, dan sebagainya. Mereka membicarakan tentang konsep bermasyarakat dan bernegarayang saling toleransi, mengedepankan kebersamaa, saling gotong royong.

Strategi rasulullah yang dapat kita ambil, yaitu beliau membangun masjid yang menjadi pusat dari kehidupan masyarakat, mempersatukan kaum anshar dan muhajirin menjadi saudara, kemudian kebijakan ekonomi dibangun untuk memberikan keadilan yang merata.

Politik islam bukanlah politik dominatif tapi politik yang inspiratif. Nilai islam menjadi nilai dasar bagi kebijakan.

Gimana sih cara kita melihat bahwa ini masyarakat madani atau bukan?

Mengedepankan kesetaraan. Semua orang setara di mata hukum. Keadilan yang tidak memihak.

Penghargaan kepada seseorang karena orang tersebut berprestasi dan bukan karena dia dekat dengan sang penguasa, ataupun orang kaya.

Mengedepankan keterbukaan dan kerendahan hati.

Penegakan hukum dan keadilan yang total bukan diskriminatif. Kehidupan harus dibangun atas basis toleransi.

Persyaratan  sebuah negara untuk dikatakan masyarakat madani ?

Adanya pemerintahan yang demokratis dan dipilih dan berkuasa secara demokratis.

Democratic civilian, masyarakat sipil yang sanggup menjunjung tinggi nilai civil security, civil responsibility, civil riceilience.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun