Simpulan
Di bawah bayang-bayang reaktor, pengelolaan nuklir di Indonesia mengalami berbagai macam tantangan yang kompleks. Tantangan berasal dari teknis, regulasi bahkan sosial masyarakat. Di samping itu, pengelolaan nuklir juga menawarkan potensi yang besar. Sehingga masa depan energi nuklir di Indonesia bergantung pada inovasi teknologi, komitmen pemerintah serta dukungan masyarakat. Maka dari itu, Indonesia diharapkan dapat memanfaatkan teknologi nuklir secara aman dan efektif untuk mendukung pembangunan nasional dan kesejahteraan masyarakat
Penulis
Vika Parihatuzzahra
Fikriyah Luthfiyani
Putri Balqis
Hanifah Asma Ramadhani
Referensi
https://www.bapeten.go.id/berita/sejarah-bapeten-113626Â
https://ansn.iaea.org/default.aspx
https://koreascience.kr/article/JAKO202124452751532.do