Apa itu Jejak Karbon ?
Jejak Karbon merupakan sebuah zat yang dapat mempengaruhi keberlangsungan hidup di planet bumi. Zat ini merupakan indikator dari berapa banyak aktivitas kita yang memengaruhi pemanasan global. Dan apa jenis - jenis dari jejak karbon?
Jenis - jenis jejak karbon
Diantara jenis - jenis jejak karbon adalah :
Jejak Karbon Pribadi
Merupakan hasil emisi dari semua aktivitas - aktivitas harian kita seperti pengguaan energi listrik.
Jejak Karbon Produk
Merupakan hasil emisi yang dihasilkan oleh industri dari proses produksi hingga pembuangan limbah - limbah produk.
Jejak Karbon Negara
Merupakan hasil emisi yang dihasilkan oleh semua akitivitas dalam suatu negara.