Mohon tunggu...
Fikri Rahmadian
Fikri Rahmadian Mohon Tunggu... Lainnya - Deguns Media

Tulisan yang baik akan memberikan pemahaman yang baik untuk setiap hal yang dilakukan dengan niat yang baik.

Selanjutnya

Tutup

Halo Lokal

LPN Gunung Sindur Percantik Gedung dan Bangunan Sesuai Standarisasi Warna

6 Januari 2025   09:30 Diperbarui: 6 Januari 2025   09:30 44
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
LPN Gunung Sindur Percantik Gedung dan Bangunan Sesuai Standarisasi Warna (sumber gambar: humas deguns)

BOGOR -- Lapas Narkotika Kelas IIA Gunung Sindur telah melaksanakan penyesuaian warga gedung dan bangunan Kantor, sesuai Surat Edaran Plt. Direktur Jenderal Pemasyarakatan Nomor PAS-42.OT.02.01 Tahun 2024 tentang Standarisasi Warna Bangunan Gedung Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan, Jum'at (03/01).
 
Kepala Lapas Narkotika Kelas IIA Gunung Sindur, Dedy Cahyadi menyampaikan standarisasi ini sesuai edaran Plt. Dirjenpas, dimana bangunan UPT Pemasyarakatan harus menggunakan kombinasi warna abu-abu muda dan putih (concrete white). Khusus bagian dalam blok hunian dan tembok keliling bagian dalam menggunakan warna putih (concrete white) guna memudahkan pengawasan.

LPN Gunung Sindur Percantik Gedung dan Bangunan Sesuai Standarisasi Warna (sumber gambar: humas deguns)
LPN Gunung Sindur Percantik Gedung dan Bangunan Sesuai Standarisasi Warna (sumber gambar: humas deguns)
"Standarisasi ini bertujuan dapat menguatkan kesan dan identitas bangunan Lembaga Pemasyarakatan. Warna-warna yang digunakan telah disesuaikan dengan pedoman visual yang berlaku, sehingga memberikan kesan humanis kepada masyarakat," pungkasnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Halo Lokal Selengkapnya
Lihat Halo Lokal Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun