Teknologi Continuous Variable Transmission (CVT) berbeda dengan teknologi transmisi otomatis biasa. CVT punya keungulan karena minim friski saat transmisi berkerja sehingga mengurangi hentakan.
Pernah ngrasain enggak kalau saat mobil manual pindah gigi kurang sempurna?
![dokpri](https://assets.kompasiana.com/items/album/2016/12/10/toyota-sienta-fashion-week-bazaar008-584c31ff749373c50d29054d.jpg?t=o&v=555)
Nah, CVT punya keunggulan dalam perpindahan gigi yang halus disamping itu juga membantu engine brake dengan lebih baik saat kendaraan dalam kondisi jalan menurun.
Selain itu juga CVT diklaim lebih irit bensin
Nah, jika ingin tahu keunggulan dan fitur Toyota All New Sienta bisa cek di sini informasinya.
Toyota Sienta, Mobil Terbaik Pilihan Fashionista (Part 1)
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI