Mohon tunggu...
Dzulfikar
Dzulfikar Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Content Creator

Blogger dan Content Creator. Member Kompasiana sejak Juni 2010. Aktif menulis di blog bangdzul.com dan vlog https://www.youtube.com/@bangdzul/

Selanjutnya

Tutup

Tutorial Kompasiana Pilihan

User Experience Posting di Kompasiana Update April 2016

27 April 2016   23:18 Diperbarui: 27 April 2016   23:26 107
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

kunci-artikel-5720e6bc999373140ccc6bbd.png
kunci-artikel-5720e6bc999373140ccc6bbd.png
fitur baru kunci artikel

Yang menarik ada fitur baru untuk mengunci artikel. Entah apa maksudnya. Mungkin ini fasilitas admin yang di-open buat para Kompasianer. Dalam keterangannya fitur "Kunci Artikel" ini berbunyi, "Dengan mengaktifkan kunci artikel yang sudah di-publish tidak dapat di-edit kembali."

Untuk insert gambar ternyata ukuran lebih fleksibel dan bisa diedit caption-nya. Amazing lah kalau yang ini. Saya suka. Namun saya belum mengetahui pasti apakah seri ini bisa embed selain youtube seperti dari Instagram, atau social media lainnya.

Sebagai saran, mungkin fitur HTML atau input source code tetap ditampilkan juga. Lalu fitur preview juga akan lebih baik jika disediakan juga. Saya yakin fitur preview akan sangat membantu agar artikel nantinya bisa terlihat lebih rapi saat sudah ditayangkan.

Kedepan masih banyak PR buat Kompasiana untuk membenahi infrastrukturnya karena sering ya, kami mendapati Kompasiana selalu error saat mau login ataupun posting. Sebagai tindak antisipasi memang kami selalu melakukan drafting dulu secara offline. Ini sepatutnya bisa dibenahi yaa oleh tim IT Kompasiana.

Terimakasih atas kerja keras Tim IT Kompasiana. Semoga posting versi mobile juga nanti lebih sederhana tanpa mengurangi fitur fitur andalan yang sudah ada di seri desktop. 

Bagini test input url Youtubenya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Tutorial Kompasiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun