Lakukan pengecekan QRIS berkala agar ketahuan jika ada perbedaan atau masalah
Cek transaksi masuk/pemasukan usaha setiap waktu agar diketahui pemasukan usaha
Untuk melayani turis mancanegara tentunya pengguna QRIS harus dilakukan pemberitahuan dan edukasi kepada turis tersebut bahwa bisa melakukan pembayaran dengan QRIS walaupun di Negara berbeda.Â
Pastikan memang benar-benar membayar pada usaha kita
Selain itu sebagai pelanggan tentunya kita harus tetap berhati-hati juga karena bisa saja hal-hal yang tidak diinginkan dapat terjadi. Berikut hal yang bisa dilakukan oleh kita sebagai pelanggan atau yang melakukan pembayaran menggunakan QRISÂ
Tanyakan terlebih dahulu apakah ada opsi pembayaran QRIS dan dapat melalui pembayaran apa saja
Sesuaikan nama merchant dan QRIS tujuan pembayaran sama dengan tempat yang akan kita bayar
Konfirmasi ke pelaku usaha bahwa nama tersebut benar-benar sesuai usaha.Â
Sesuaikan nominal pembayaran dan konfirmasi kepada pelaku usaha
Jangan ragu untuk melakukan pembayaran QRIS demi memajukan perekonomian Asean. Liburan ga perlu tukar uang lagi. Langsung berangkat aja ke negara tujuan. Belanja bayar pake QRIS.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H