Tak ditemukan jawabannya
Malam tetap saja gusar
"Tanggalkan bebanmu,jangan gusar.." tutur suara lain
Ia mencari namun tak didapatinyaÂ
Dengan wajah pongah,malam tak memahami
Ini seperti teka teki pikirnya
Malam terpejam
Menyematkan pesan pada hati dan pikirannya
Ia tak lagi gusar,rasa tenang didapatinya
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!