Mohon tunggu...
Feyza Athiya Diwanov
Feyza Athiya Diwanov Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Pelajar

Menuangkan ide dan hasil imajinasi ke dalam bentuk tulisan

Selanjutnya

Tutup

Fiksiana

Ketiga Putri Penjelajah

26 Mei 2023   14:14 Diperbarui: 26 Mei 2023   14:19 290
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Setelah itu raja memerintahkan prajurit untuk mengurung tiga pangeran itu di ruang bawah tanah tetapi sebelum itu terjadi, ketiga putri menentang nya..

Ravies : tidak ayah, mereka tidak bersalah

Fhita : apa ayah tidak ingat bahwa ayah selalu mengurung kami didalam kerajaan dan tidak mengizinkan kami bermain di luar kerajaan?

Fhasa : kami lelah ayah, kami ingin mencari cinta untuk diri kami di masa depan. Dan pangeran pangeran ini yang selalu menjadi semangat kami setiap hari.

Raja dan ratu pun tersadar setelah mendengar ucapan anak anaknya...

Viola : maafkan ayah dan ibu nak, ibu dan ayah takut kehilangan kalian, oleh karena itu ibu dan ayah selalu mengawal kalian dengan sangat amat ketat 

Ravies : tenang saja ibu, kami sudah dewasa

Fhita : kami berhak berbaur dengan lingkungan dan alam Bu

Fhasa : dan menjalani hari hari dengan cinta juga kasih sayang dari orang yang Kami sayangi 

Arron : baiklah nak, ayah percaya kepada kalian

Setelah itu mereka disetujui untuk  menikah dengan pilihan mereka, yakni ravies menikah dengan verro lalu fhita menikah dengan Mavis dan fhasa menikah dengan mayor

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Fiksiana Selengkapnya
Lihat Fiksiana Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun