Padahal isu kekerasaan seksual pada perempuan termasuk di dalamnya pemerkosaan ini harus menjadi perhatian khusus lantaran belakangan gelombang kasus-kasus kekerasan seksual terhadap perempuan semakin membesar.
Dan kasus-kasus yang muncul kepermukaan itu hanya merupakan "tip of the iceberg" alias fenomena puncak gunung es, ada lebih banyak lagi kasus yang tak diketahui dan tak muncul kepermukaan lantaran berbagai sebab.
Kekerasaan seksual terhadap perempuan mustahil untuk dihentikan apabila keadilan sulit ditegakan, seperti  kasus Novia ini jika ternyata arahnya menghilangkan isu pemerkosaan seperti ini.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI