Mohon tunggu...
Efwe
Efwe Mohon Tunggu... Administrasi - Officer yang Menulis

Penikmat Aksara, Ekonomi, Politik, dan Budaya

Selanjutnya

Tutup

Kebijakan Pilihan

Lapas Kelas I Tangerang Kebakaran, 41 Napi Tewas, Bagaimana Pertanggungjawabannya?

8 September 2021   09:30 Diperbarui: 8 September 2021   13:55 1356
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Apakah di Lapas Kelas I Tanggerang ini terdapat fasilitas untuk memadamkan kebakaran di saat awal seperti alat pemadam kebakaran portabel dan  early warning sistem andai insiden seperti ini atau gempa terjadi misalnya.

Itu sepertinya yang harus dicari tahu pihak berwenang selain tentu saja menelusuri penyebab kebakaran yang terjadi.

Mungkin apabila protokol kebakaran memang dilaksanakan dengan baik, termasuk tersedianya fasilitas  sistem mitigasi dan evakuasi serta early warning sistem, korban yang akan ditimbulkan tak akan sebanyak itu.

Jika memang ternyata setelah diselidiki terdapat kelalaian tentunya pihak Kepolisian harus menindaklanjutinya, harus ada yang bertanggungjawab atas kejadian ini.

Walau bagaimana pun para narapidana ini tengah  berada dalam "perlindungan" negara, jadi negara harus bertanggungjawab terhadap musibah kebakaran ini.

Duka mendalam saya sampaikan pada keluarga 41 korban yang meninggal dan 9  luka-luka dalam musibah kebakaran di Lapas Kelas I Blok C Tangerang ini.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Kebijakan Selengkapnya
Lihat Kebijakan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun