Mohon tunggu...
Ferry Silitonga
Ferry Silitonga Mohon Tunggu... karyawan swasta -

My life = psychology + movies + musics

Selanjutnya

Tutup

Lyfe

Busana Teraneh Ajang Grammy Award

11 Februari 2012   17:38 Diperbarui: 25 Juni 2015   19:46 3049
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Minggu malam (12 Februari 2012) waktu Amerika akan dilangsungkan penganugrahan Grammy Award, penghargaan tertinggi dan paling prestius bagi insan musik dunia. Sebelum acara dimulai, biasanya akan ada red carpet terlebih dahulu. Pada bagian inilah, seluruh artis baik yang pria dan wanita akan berlenggak-lenggok dan memamerkan busana-busana hasil racangan para disainer ternama. Para artis ini tentunya berusaha untuk menjadi sorotan media. Ditengah usaha keras mereka, kadang-kadang busana yang mereka kenakan menjadi terlihat aneh, tidak masuk akal, dan lain daripada yang lain demi usaha untuk mejadi sorotan. Untuk keberanian mereka aku ucapakan kata "salute". Sebagai pemanasan sebelum acara dimulai, mari kita simak busana-busana artis paling aneh sepanjang sejarah Grammy Award. 1. Lady Gaga

[caption id="" align="aligncenter" width="617" caption=" Dan MacMedan/WireImage"][/caption]

Ya, artis yang satu ini memang terkenal dengan fasionnya yang aneh dan tidak biasa. Ini busana dia kenakan ketika Grammy 2010. Well, katanya baju ini mengundang banyak kritik dari ahli busana. Tapi bukan itu yang paling parah. Yang lebih mengerikan adalah sepatunya. Ga bisa kebayang kakinya memakai sepatu seperti itu.

2. Jenifer Lopez

[caption id="" align="aligncenter" width="617" caption="Jeff Vespa/WireImage"]

Jeff Vespa/WireImage
Jeff Vespa/WireImage
[/caption]

Well, ini merupakan tindakan yang sungguh sangat berani. Aku bisa menjamin kita bisa melihat dengan jelas indahnya tubuh J-Lo dari gaun Versace menerawang yang dia kenakan. Benar-benar harus hati-hati ketika berjalan, salah sedikit hal-hal yang diinginkan orang lain bisa saja terjadi ;)

3. Cee Lo Green

[caption id="" align="aligncenter" width="617" caption="Arnold Turner/WireImage"]

Arnold Turner/WireImage
Arnold Turner/WireImage
[/caption]

Ini merupakan salah satu busana paling aneh disepanjang Grammy 2011. Busana ini Cee Lo Green kenakan ketika tampil menyanyikan lagunya hit nya "F**k You".

4. M.I.A

[caption id="" align="aligncenter" width="617" caption="Michael Buckner/Steve Granitz/WireImage"]

Michael Buckner/Steve Granitz/WireImage
Michael Buckner/Steve Granitz/WireImage
[/caption]

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun