Mohon tunggu...
Fernas Fathiady
Fernas Fathiady Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi, Universitas Trunojoyo Madura

Selamat membaca :)

Selanjutnya

Tutup

Otomotif

Proyek Perbaikan Jalan Terus Berlanjut, Blega Macet Total

25 Desember 2021   10:48 Diperbarui: 25 Desember 2021   14:42 482
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
proyek perbaikan jalan raya Kecamatan Blega dari arah timur sudah sampai di pertigaan pasar Blega, Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur. [Fernas/Bangkalan]

Fernas Fathiady -- Bangkalan
Mahasiswa Ilmu Komunikasi, Universitas Trunojoyo Madura
Senin, 13 Desember 2021 | 11:30 WIB


Bangkalan - Jalan raya utama Kecamatan Blega, Kabupaten Bangkalan mengalami kemacetan panjang pada Senin (13/12/2021) pagi. Kemacetan terjadi akibat proyek perbaikan jalan yang sudah dimulai sejak pertengahan tahun 2021.
Kemacetan berlangsung cukup lama, mulai sejak pagi hari. Kemacetan terjadi di sepanjang ruas jalan, dimulai dari titik perbaikan jalan yakini pertigaan pasar Blega ke arah barat hingga ke desa Lombang.
Polisi lalu lintas pun diturunkan untuk menertibkan kemacetan agar tidak ada pengendara yang menggunakan jalur yang sebaliknya. Para pengemudi memilih untuk mematikan kendaraannya dan berteduh di pinggir jalan.
Kemacetan panjang ini merupakan dampak dari adanya sistem buka tutup jalan. Kemacetan berakhir pada siang hari.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Otomotif Selengkapnya
Lihat Otomotif Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun