Mohon tunggu...
Fernando Perry
Fernando Perry Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Universitas Katolik Darma Cendika

Hobi Linux

Selanjutnya

Tutup

Inovasi

Sekarang mudah banget loh pindah dari Windows ke Linux

24 April 2024   11:24 Diperbarui: 24 April 2024   11:32 247
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

sc-linux1-6628867f14709301d92ae342.png
sc-linux1-6628867f14709301d92ae342.png
Bootlah kedalam live enviroment dari linux mint pada virtual machine.

Tekan enter pada saat kursor berada pada Start Linux Mint.

sc-linux2-66288721de948f039839b432.png
sc-linux2-66288721de948f039839b432.png

Tunggulah desktop dari Linux Mint untuk load.

Bukalah Install Linux Mint yang terdapat pada desktop untuk memulai proses installasi.

sc-linux3-66288756de948f0e44498602.png
sc-linux3-66288756de948f0e44498602.png
Lakukanlah proses installasi sesuai dengan instruksi yang telah disediakan pada installer dari Linux Mint tersebut.

sc-linux4-662887801470930ffc0797b2.png
sc-linux4-662887801470930ffc0797b2.png
Jangan lupa untuk mencentang Install Multimedia Codecs untuk mendapatkan support banyak tipe media dan lanjutkan proses installasi.

sc-linux5-662887a914709314ed68e632.png
sc-linux5-662887a914709314ed68e632.png
Biasakan diri anda pada dengan lingkungan desktop dan distro yang anda pilih pada Virtual machine. Jangan lupa juga untuk bereksperimen dengan software yang telah disediakan (Word Processing, Photo Editing, Coding, dll).

Berikut list list aplikasi dengan alternatifnya :

  • Microsoft Office dapat diganti dengan Libreoffice, WPS Office, Onlyoffice, Google Docs
  • Adobe Photoshop dapat diganti dengan GIMP, Krita
  • Adobe Illustrator dapat diganti dengan Inkscape
  • Adobe Premiere dapat diganti dengan Kdenlive, Davinci Resolve

Tentu alternatif tidak mungkin sama persis tapi bila anda mau belajar dan mengerti hal-hal tersebut alternatif merupakan pengganti yang bisa dibilang sangat cukup.

 3. Liveboot Distro pada Bare Metal (Hardware)

Setelah melakukan testing kepada distro pada Virtual Manchine selanjutnya anda dapat Flash iso dari distro tersebut ke flashdisk dan boot lah distro tersebut ke komputer anda.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun