Mohon tunggu...
Ferdinan Owen
Ferdinan Owen Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Artikel

Nasionalisme

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Nasionalisme dalam Sastra Indonesia

12 Juli 2021   22:57 Diperbarui: 12 Juli 2021   23:00 188
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Akupun tersungkur dan terharu

Mengenai garis garis kepahlawanan

Merdekalah negeriku... merdekalah

Kata para pahlawan pejuang

Semangat yang tak dapat di ukur demi merdekanya Indonesia

Tiba disaat merdeka pun tiba

Usaha keras para pejuang pun terbayar lunas

Dimana negeriku telah bebas, aman dan tentram

Jayalah indonesiaku

Orang menggunakan puisi untuk mengungkapkan perasaan dan pikiran. Kemampuan orang dalam mengolah kata dan melihat situasi untuk menulis puisi yang bermakna. Puisi bisa untuk wadah kita berekspresi, puisi juga berperan sebagai salah satu sarana untuk menyampaikan ide atau gagasan terhadap suatu hal atau peristiwa. Puisi memiliki banyak manfaat,bisa meningkatkan kreatifitas, membuat perasaan lebih baik, menambah keberanian dalam bersuara dan dapat meningkatkan kepercayaan diri dalam berkarya.

Berkarya dengan puisi dan Pembacaan puisi dengan tema perjuangan dan kemerdekaan merupakan wujud pengulangan kembali semangat perjuangan para pejuang dulu yang merebut kemerdekaan bukan hanya mengangkat senjata  tapi dengan kata kata dalam bentuk tulisan indah yang dirangkai sedemikian rupa yang mampu membangkitkan dan membakar semagat perjuangan untuk bangkit melawan dan mengakhiri penjajahan yang ada di Indonesia. Puisi adalah pencerahan jiwa yang beku tulisan tulisan yang mampu menggugah jiwa yang membaca dan mendengarnya. Rasa nasionalisme pada generasi muda saat ini merupakan prioritas utama yang harus dimiliki karena hal itu merupakan modal perekat untuk mempersatukan seluruh elemen masyarakat yang memiliki berbagai macam perbedaan, baik suku, budaya dan agama. Semangat dan jiwa nasionalisme kita dikobarkan dengan memperkuat kebhinekaan, Pancasila, UUD 1945 dan NKRI dengan harapan dapat membentukmasyarakat yang berkarakter Pancasila dan berbudi pekerti luhur. Dalam acara membentuk dan menumbuhkan rasa nasionalisme bagi generasi muda diperlukan sarana yang memenuhui penyelenggaraan pendidikan formal maupun non formal.  

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun