Mohon tunggu...
Ferdi Bendar
Ferdi Bendar Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Saya adalah seorang mahasiswa universitas Tadulako dengan program studi antropologi, hobi saya berolahraga bola voli dan suka bernyanyi.

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Mereview Antropologi Agama Program Studi Antropologi UNTAD

13 Desember 2023   19:49 Diperbarui: 13 Desember 2023   20:48 122
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Materi III : Muh. Zainuddin Raddolahi, S.Sos. M.SI

Membahas antropologi agama kita tidak terlepas dari 3 perkara ini yaitu SDA, manusia, dan culture. Yang dimana ketiga unsur ini tidak dapat dipisahkan satu sama lain. sistem kepercayaan itu terbentuk karena adanya sesuatu yang dianggap taboo, mitos dan lainnya sehingga hasil dari itu semua akan menghasilkan beberapa aspek seperti artefak, peninggalan benda-benda, dan simbol. 

Dari 3 aspek diatas maka menghasilkan beberapa kepercayaan karena masyarakat mengganggap bahwa sesuatu artefak atau peninggalan dari zaman dulu memiliki kekuatan mistik atau gaib yang bisa membuat mereka bisa lebih dari manusia lainnya.

Kemudian ada yang dikenal dengan sebutan ritual. Ritual dilakukan dengan berbagai macam Perspektif tergantung dari siapa yang melakukan ritual tersebut. Ritual dilakukan dikarenakan masyarakat menganggap ada sesuatu kepercayaan mereka terhadap sesuatu yang menurut mereka mempunyai kekuatan gaib.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun