Salah satu hal yang bisa kita syukuri tinggal di Indonesia adalah keberagaman budaya, destinasi kuliner, hingga destinasi wisatanya. Di Indonesia, mulai dari wisata pegunungan hingga bahari, kita bisa temui dan tentunya sangat indah. Enggak cuma kuliner Indonesia saja yang mendunia, wisata di Indonesia juga terkenal hingga kancah internasional, lho!
Kalau mendengar kata Nusa Tenggara Timur, pasti terbayang suatu pulau di Indonesia yang akan menyuguhkan banyak keindahan di dalamnya. Tentunya, nggak asing lagi dengan Labuan Bajo yang terkenal dengan wisata Taman Nasional Pulau Komodo. Kalian tahu nggak sih kalau Pulau Komodo itu masuk ke dalam World Heritage UNESCO, lho! Di Pulau Komodo ini terdapat sekitar 2.000 Komodo yang hidup di dalamnya.
Pastinya, kita harus mempersiapkan initerary perjalanan kita dengan maksimal, ya! Nggak lupa untuk bikin planning barang apa saja yang seharusnya di bawa dan tempat apa saja yang harus dikunjungi terlebih dahulu. Jangan sampai, tujuan kita untuk melepas penat malah berakhir semakin penat karena memikirikan persiapan perjalanan liburan.
Nah, aku mau rekomendasi travel planner yang bisa jadi pilihan kamu agar perjalanan kamu semakin mudah, nih! Pas banget juga, yang sudah membayangkan keindahan Labuan Bajo, lagi ada promo biar isi dompet kamu ngga jebol. Kamu bisa nikmati 3D2N di Komodo -- Labuan Bajo, Pulau Kelor, Pulau Rinca, Pulau Kalong, dan Pulau Padar. So, rencanakan liburan kamu biar lebih seru dan asik!
Untuk info selengkapnya, kamu bisa klik di sini, ya!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H