Mohon tunggu...
Fee Bee
Fee Bee Mohon Tunggu... -

hilarious - already found a place called home

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Apa kabarmu , sayang ?

24 September 2012   14:01 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:47 192
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Apa kabarmu kesabaran ?

kali ini kita harus menunggu lagi menuju bermekarannya kebahagiaan,

90 hari lagi sayang,

Apa kabarmu keyakinan ?

kali ini kau harus mampu lahirkan ketabahan ,

ya ...90 hari lagi sayang

Apa kabarmu tantangan ?

tak adakah yg lebih sulit dari sekedar Pengertian dan Kesetiaan?

karna pada keduanya Cinta kami takkan menyerah

Apa kabarmu kecemasan ?

ku harap kau sudah lelah dan lalu menyerah

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun