Mengerjakan tugas akhir dengan dikelilingi oleh banyak buku membuat saya merasa nyaman karena tidak perlu khawatir akan sulitnya mencari referensi.Â
Ya, meskipun saat itu saya lebih membutuhkan suasana kondusif dan produktif, daripada mencari referensi. Tapi saya akui, koleksi buku di Perpusnas membuat saya ingin datang ke sana lagi dan lagi hanya untuk membaca.Â
Meskipun masa-masa mengerjakan skripsi menjadi masa paling menantang selama saya kuliah, tapi saya lega bisa merasakan nikmatnya mengerjakan skripsi di Perpusnas.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H