1. Account Departement
Sebagai penghubung antara biro iklan dengan klien nya, bagian ini harus memahami keinginan iklan dan mengarahkannya kepada suatu kesempatan terbaik.
2. Research Departement
Bertugas untuk menyediakan pasar yang relevan dan penggunaan data dalam membangun strategi-strategi periklanan.
3. Media Departement
Mengirimkan pesan yang paling efektif pada tingkat harga terendah serta membuat strategi perencanaan media yang paling efisien dan efektif bagi kampanye periklanan produk klien.
4. Finance Departement
Untuk mengurusi pengelolahan keuangan perusahaan dengan klien dan juga media yang digunakan serta administrasi perusahaan seperti pajak, gaji, karyawan, bonus karyawan, dan urusan keuangan lainnya.
5. Human Resources Departement
Untuk masalah kepegawaian, rekruitmen, serta penyeleksian pegawai baru dan juga administrasi perusahaan.
Berdasarkan berbagai hal diatas dapatdisimpulkan beberapa hal lain, diantaranya adalah sebagai berikut : Proses menangani klien tidaklah mudah, apalagi klien yang ditangani klien baru dalam dunia periklanan, pastilah akan timbul beberapa masalah dalam proses penanganannya, hal tersebut harus dapat dimaklumi karena klien merupakan awam yang tidak mengerti mengenai prosedur dalam kampanye periklanan. Apabila menghadapi masalah seorang Account Executive harus dapat membantu klien agar dapat masalah tersebut dapat terpecahkan.