Mohon tunggu...
fathur rohman
fathur rohman Mohon Tunggu... Wiraswasta - Bisa di panggil fadli

Seorang pemuda yang entah pengen aja belajar nulis

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Kelinci dan Tempurung Kura-kura

22 Februari 2021   11:32 Diperbarui: 22 Februari 2021   11:44 283
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

Mereka balapan seperti biasa dan kelinci selalu menang dan menunggu kura-kura di depan kebun.

Namun,setelah lama menunggu kura-kura tak kunjung datang kelinci pun bingung.

"Hmm . . Lama sekali kura-kura ya biasanya nggak selama ini

Kelinci pun meutuskan untuk menjemput kura-kura.

Namun, yang dia temukan sungguh mengejutkan dia hanya menemukan tempurung kosong yang bersimbah darah.

Kelinci tidak tahu saat dia sudah berada jauh dari kura-kura si kura-kura bertemu dengan sorang pemburu.

Pemburu itu pun membunuh dan mengambil daging kura-kura karena percaya bahwa memakan daging kura-kura dapat memperpanjang umurnya.

Kelinci sangat terpukul akan kejadian tersebut dan perlahan akal sehatnya pun hilang.

Semenjak saat itu kelinci selalu membawa tempurung kura-kura kemanapun dia pergi.

Hewan-hewan di hutan tahu kejadian tersebut namun, mereka tidak bisa melakukan apa-apa.

Hari ini kelinci pergi ke ujung tebing hutan sambil membawa tempurung kosong tersebut.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun