Mulailah hari dengan perasaan menyenangkan, mencari hal yang membuat kita senang tentunya dalam konteks hal yang positif. Selain itu, pokus pada hal-hal yang dapat anda ubah, maksudnya memprioritaskan kepentingan utama bukan yang tidak penting.
Selanjutnya, jadwalkan waktu untuk refleksi, ini penting karena kemampuan manusia berpikir ada batasnya sehingga perlu rehat sejenak. Kemudian, berhenti menjadi perfeksionis, jadilah sederhana karena sederhana adalah cara hidup bukan kondisi.Â
Kita perlu menyadari bahwa kita tidak dapat mengendalikan segalanya lebih tepatnya sadari batas gerak maju. Sehingga semuanya dapat terukur dengan kemampuan kita termasuk dalam hal mencapai cita-cita.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H