Mohon tunggu...
Fatmi Sunarya
Fatmi Sunarya Mohon Tunggu... Penulis - Bukan Pujangga

Penulis Sederhana - Best in Fiction Kompasiana Award 2022- Kompasianer Teraktif 2020/2021/2022 - ^Puisi adalah suara sekaligus kaki bagi hati^

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

[Selamat Hari Batik Nasional] Tetap Membatik di Usia Senja

2 Oktober 2020   20:52 Diperbarui: 2 Oktober 2020   21:30 234
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Canting di tangan kanan
Duduk membungkuk disebelah tungku menjerang wajan
Canting dicelup pada wajan berisi lilin yang dipanaskan
Ditiup, pada kain mori yang terbentang menggoreskan
Menulis, menulis keindahan
Tangannya gemetaran
Berapa usiamu mbah? Hampir delapan puluh delapan

Mbah Surti masih membatik
Tenggelam dengan ragam motif cantik
Dari zaman dulu hingga kini, layak disebut antik
Batik adalah hidupnya, hidupnya adalah batik

Batik adalah kain peradaban
Warisan budaya yang dibuat penuh kecintaan
Batik, milik Indonesia
Batik adalah karya seni bangsa

Fatmi Sunarya, 02 Oktober 2020

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun