Mohon tunggu...
Fatmi Sunarya
Fatmi Sunarya Mohon Tunggu... Penulis - Bukan Pujangga

Penulis Sederhana - Best in Fiction Kompasiana Award 2022- Kompasianer Teraktif 2020/2021/2022 - ^Puisi adalah suara sekaligus kaki bagi hati^

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Kesepian

14 Agustus 2020   07:29 Diperbarui: 14 Agustus 2020   07:23 274
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kesepian,
Dicibir oleh keramaian
Rasakan, kau tak berkawan
Lihat aku, berpesta dikelilingi banyak teman

Kesepian,
Hanya menangis dalam isakan
Mungkin bagimu bahan tertawaan
Buat apa aku punya banyak kawan
Hanya membuat jiwa dalam kegersangan

Aku hanya butuh seseorang yang menyejukkan
Memberi kedamaian
Hingga kurasa, kesepian adalah kebahagiaan
Aku tak butuh keramaian yang menyesatkan

Kesepian sedang menikmati kesendirian
Tersenyum dalam dekapan
Dari seseorang yang bernama keheningan
Alangkah indah hidup bersama kesunyian

FS, 14 Agustus 2020

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun