Mohon tunggu...
Fasha El Sauzsa
Fasha El Sauzsa Mohon Tunggu... Lainnya - Universitas Negeri Sebelas Maret

si Hobi Travelling berkelana keliling kota~~

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Pembuatan Fatty Alcohol dari Minyak Biji Jarak Pagar

27 Juni 2022   11:11 Diperbarui: 27 Juni 2022   11:28 1465
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Proses Pembuatan Fatty Alcohol

1. Ekstraksi Minyak Biji Jarak Pagar

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi

2. Transesterifikasi Minyak Biji Jarak Pagar

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi

3. Hidrogenasi Metil Ester

Dokumentasi pribadi
Dokumentasi pribadi

Kesimpulan yang dapat diambil adalah:

Proses yang dapat digunakan dalam pembuatan Fatty Alcohol ada 5, yaitu:

1. Hidrolisis lilin ester menggunakan lemak hewani

2. Proses reduksi sodium

3. Proses Ziegler menggunakan etilen

4. Proses oxo menggunakan hidrogenasi olefin

5. Hidrogenasi langsung dari lemak dan minyak

Fatty Alcohol termasuk dalam kategori edible yang memiliki banyak manfaat seperti dapat digunakan sebagai emulsifier, emollients, dan thickeners dalam industri kosmetik dan makanan, industri plasticizer, detergen, pengelmusi, pelumas, softener, surfaktan, bahan anti busa, produk intermediate, parfum dan farmasi.

Proses pembuatan Fatty Alcohol terdiri dari 3 bagian, yaitu:

1. Ekstraksi Minyak Biji Jarak Pagar

2. Transesterifikasi Minyak Biji Jarak Pagar

3. Hidrogenasi Metil Ester menjadi Fatty Alcohol

Metode ekstraksi minyak biji jarak pagar yang terbaik adalah dengan menggunakan metode mechanical expression dengan alat hydraulic express.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun