Mohon tunggu...
Farhan Rahmawan Halim
Farhan Rahmawan Halim Mohon Tunggu... Administrasi - Menyuarakan melalui Tulisan

Mungkin tulisanku tidak akan terdengar. Namun, kau bisa meresapinya.

Selanjutnya

Tutup

Diary

Kegelisahan yang Menghantui

23 Januari 2024   10:14 Diperbarui: 23 Januari 2024   10:21 37
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Jum'at, 20 Mei 2022

Berbeda dengan biasanya, kini hari-hariku disibukkan dengan pertanyaan, "Sebenarnya siapa aku?".

"Sampai di hari ini, tepatnya ku di sini. Ku berjalan menyusuri, hal yang ku tak tahu pasti. Terisak hati ini menangisi hal yang tak pernah henti. Perkara terus bergilir, pun doa terus mengalir".

Itulah sempalan lirik lagu Alih karya Feby Putri yang sempat kudengarkan pagi tadi. Dalam.

Rasanya dulu aku pernah mempunyai keinginan agar cepat ada diusia saat ini. Setelah sampai, justru aku yang saat ini ingin kembali ada diposisi dulu. Dengan hidup yang teratur, tidur yang nyaman, bahkan tak merasa takut untuk bertegur sapa dengan orang banyak. Tapi itu mustahil.

Hari ini, aku tak tahu harus bagaimana. Kegelisahan terus menghantui, hingga pada akhirnya suatu saat pasti ada kemenangan yang sudah Tuhan rencanakan untukku. 

Aku yakin itu!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun