Mohon tunggu...
Farhah nuha
Farhah nuha Mohon Tunggu... Mahasiswa - Farhah kamilatun nuha hukum keluarga UinsgdBandung

Business: CP 0895-4059-33602 farhahnuha36@gmail.com Yt: farhah_nuha Tiktok: farhah_nuha Fb: farhah nuha Shopee shop: farhahstore04

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Selain Rumput, Ini Sumber Pakan Domba Alternatif yang Dapat Dijadikan Pilihan

5 Februari 2022   16:32 Diperbarui: 5 Februari 2022   16:38 6062
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

3. Daun Suuk atau daun kacang tanah
Bila disekitaran mu terdapat kebun yang menanam kacang tanah bisa juga memanfaatkan daunya karena domba menyukai daun ini. Daun kacang tanah memiliki protein dan nutrisi yang tinggi bila ingin maksimal bisa dipotong potong 3 bagian dan dikumpulkan lalu dikeringkan kemudian disilase simpah didalam plastik atau drum..

4 daun singkong
Daun singkong jika secara segaran dalam jumlah yang banyak bisa menyebabkan keracunan. Maka dari itu biar aman jika ingin memanfaatkan daun singkong maka potong pohon singkong dan daunya dengan mesin cacah lalu keringkan dan permentasikan atau silase dengan begitu domba juga lebih menyukai daun singkong tersebut

5 daun jagung, cangkang jagung
Sama seperti daun singkong. Daun jagung juga bisa dimanfaatkan yaitu dengan cara dipotong potong halus dengan mesin cacah. Daun Jagung memiliki karbohidrat yang tinggi dan bagus untuk domba selain dapat cepat mengenyangkan domba bisa bertambah bobotnya. Daun jagung ini bila dihaluskan bisa langsung menjadi pakan segaran atau bisa di jadikan pakan kering.Cangkang jagung bisajuga diberikan karena domba juga suka.

6.buah pepaya, cangkang pisang dan daun pisang
Buah pepaya yang sedikit busuk atau rasanya tidak manis bisa dikasih kan kedomba. Cangkang pisang bisa langsung dikasihkan kepada domba. Apalagi dimusim hujan tak sempat mencari rumput daun pisang bisa langsung dikasihkan kepada domba

7. Rumput pakcong
Bila anda melihat seorang peternak yang menanam rumput ini dimana rumput ini terlihat tinggi bisa lebih dari 1-3 meter. Rumput ini harua dipotong oleh mesin cacah agar bisa menjadi pakan. Rumput pakcong selain nanamnya mudah kandungan airnya sedikit jadi jika dilangsungkan menjadi pakan segaran tidak apa apa. Rumput pakcok ini sudah menjadi produksi yang banyak dari para peternak untuk pakan.rumput ini dipanen dalam 1-2 bulan.

8.Tanaman Indegopera Sp
Tanaman ini memiliki nutrii tinggi termasuk kedalam sabana yaitu popohonan. Pohon indegopera ini tahan akan kekeringan dan termasuk kelompok kacangan berbentuk pohon mendukung pengembangan domba potong. Pohon ini mudah tumbuh dan nanamnya cukup distek dari bibitnya. Sudah banyak yang memproduktivitas pakannya. Dengan nutrisi protein sebesar 27% disukai ternak dan terdapat kalsim dan posfor dari pada rumput yang hanya 8% proteinnya.  Daunnya lonjong, memanjang berwarna hijau. Tanaman ini bisa dipanen saat usia 8 bulan.

9. Ampas tahu ampas singkong dan dedak.
Jika tak sempat menanam membeli ampas tahu dan ampas singkong serta dedak adalah kuncinya. Ampas tahu dibandrol 20 rb sekarung atau sekitar 50 kg dan ampas singkong 15 rb /50 kg sementara dedak Rp. 2500/kg.Caranya cukup mudah yaitu dengan mencampurkan ampas tahu/ampas singkong dibalut dengan dedak sekitar 15%nya saja agar menambah selera domba makan.

10.singkong
Singkong sisa panen bisa digunakan untuk pakan domba. Anda bisa potong singkong bisa dengan kulitnya seperti buledtan keripik kumpulkan sehabisnya lalu keringkan dibawah matahari sampai 3 hari dan bisa disatukan dengan pakan yang lain.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun