Mohon tunggu...
Farhah Nur Choiriyah
Farhah Nur Choiriyah Mohon Tunggu... Lainnya - Mahasiswa Universitas Islam Sultan Agung Semarang, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Prodi bahasa dan sastra Indonesia

Santri jiwaku, Istiqomah prioritas ku, semangat caraku.

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Bagaimana Cara Menentukan Bentuk Evaluasi Pembelajaran agar Sesuai dengan Karakter Siswa?

9 Januari 2023   05:03 Diperbarui: 9 Januari 2023   06:32 1539
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Doc.Pribadi. Proses Pembelajaran di MAN 2 Kota Semarang

Evaluasi yang diberikan oleh Bu Ainun, selain terkadang beliau membuat penilaian sendiri, terkadang juga Bu Ainun memberikan bentuk evaluasi berupa penugasan di tengah-tengah pembelajaran dan tidak diberikan sistem PR atau pekerjaan rumah. Hal tersebut dilakukan, karena siswa lebih bersemangat ketika mengerjakan penugasan bersama teman-temannya di kelas. Dan Bu Ainun bisa memantau lebih dalam siswanya ketika mengerjakan penugasan di kelas.

Selain itu, hal tersebut ternyata bisa memberikan motivasi kepada siswa seperti yang Bu Ainun sampaikan bahwa:

"Semangat dari saya itu, saya tidak pernah memberikan PR. Jadi, ketika anak- anak ada penugasan maka akan serius dalam mengerjakan. Dan saya akan menemani mereka mengerjakan tugas, dan jika ada yang bertanya kita sharing-sharing. Jadi di situ, mereka lebih bersemangat mengejakan dan timbulah motivasi" (wawancara langsung, Kamis, 1 Desember 2022, 09.15 WIB).

Penulis: Farhah Nur Choiriyah

Mahasiswa Semester 5 Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan, Universitas Islam Sultan Agung, Semarang.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun