Selain kerajinan akar bahar terdapat juga UMKM berupa pembuatan tahu. Usaha pembuatan tahu merupakan usaha turun temurun yang dilanjutkan oleh H.Abu mulai tahun 1977. Untuk saat ini pembuatan tahu milik H.Abu dibatu oleh 6 karyawan.Â
Dalam sehari dapat menghabiskan kurang lebih 2 kwintal kedelai. Produk tersebut dijual dengan harga 250/biji. Dalam proses produksi tahu menghasilkan limbah berupa ampas tahu yang dijual dengan harga 3.000 tiap gelondong (2.6 Kg) untuk makan ternak.
Adapun UMKM selain kerajinan akar bahar dan pembuatan tahu, terdapat juga UMKM berupa produksi kerupuk. Produksi tersebut mulai berjalan pada tahun 1970 hingga sekarang.Â
Dalam sehari dapat menghabiskan kurang lebih o,5 kwintal kerupuk kering, dari 0,5 kwintal kerupuk kering tersebut bisa menghasilkan 14.000 biji kerupuk matang. Produk tersebut dijual dengan harga 150/biji untuk reseller dan 200/biji untuk langsung ke toko.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H