Mohon tunggu...
Rita Mf Jannah
Rita Mf Jannah Mohon Tunggu... Freelancer - Pelaku Pasar Modal, Pengamat Pendidikan, Jurnalis, Blogger, Writer, Owner International Magazine

Menulis sebagai sebuah Kebahagiaan dan Kepuasan, bukan Materi

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

4 Sisi Positif & 7 Sisi Negatif Nabung Bareng Pacar

14 Juni 2023   06:22 Diperbarui: 14 Juni 2023   09:45 475
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi pasangan kekasih dan uang (pic: modernlovelongdistance.com)

Kita sering disuguhi berita pasangan muda yang kawin lari karena tidak mendapat restu, atau kelakuan anak yang membohongi ortu demi memperoleh duit untuk mentraktir sang pacar.  Mabuk cinta berbalut nafsu jelas membutakan hati nurani.

4 sisi positif nabung bareng pacar

Meskipun nabung bareng pacar sering dianggap berlebihan oleh sebagian orang, namun ternyata ada sisi positifnya, yaitu:

  1. Masa depan tertata

Masa depan jelas, sebab arah yang dicita citakan dapat diplann mulai awal. Sehingga ketika kelak telah siap menikah, akan matang dalm membiayai diri sendiri. Misal biaya wedding organizer, biaya sewa atau beli rumah ketika telah menikah, dan sebagainya.

  1. Belajar berhemat

Dengan menabung berdua, otomatis akan belajar berhemat. Pola pikir akan kian dewasa, sebab dapat membedakan mana yang diinginkan dengan mana yang diperlukan. Karena pola pikir berhemat, tentu saja akan lebih memilih yang diperlukan.

Apalagi dengan semangat cinta membara, sudah pasti dipenuhi angan-angan yang indah, sehingga ingin segera mewujudkannya.

  1. Lebih menghargai uang

Jika biasanya anak muda tidak begitu peduli dengan pengeluaran. Namun dengan nabung bareng pacar, mereka merasa bahwa uang sangat berarti. Berapa yang akan dikeluarkan untuk jajan, berapa yang harus ditabung untuk masa depan, sehingga tertanam pemikiran untuk lebih menghargai uang.

  1. Belajar mandiri finansial

Anak merencanakan masa depan bersama kekasihnya. Tentu saja kelak tidak mengganggu keuangan orangtua. Sehingga saat merencanakan pernikahan, ia dan pasangannya telah siap mandiri secara finansial.

7 sisi negatif nabung bareng pacar

Tetapi nabung bareng pacar juga memiliki sisi negatif, diantaranya adalah:

  1. Pacarmu belum tentu jodohmu

Bila pasangan suami istri saja bisa berpisah karena kasus perselingkuhan dan sebagainya, sehingga keluar istilah harta "gono gini" demi keamanan harta bersama. Apalagi bagi yang cuma pacaran, pastinya tidak memiliki kekuatan hukum.

  1. Nasib tabungan jika terjadi pengkhianatan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun