Mohon tunggu...
Fakhrunnisa CahyaAfifi
Fakhrunnisa CahyaAfifi Mohon Tunggu... Lainnya - Sekedar menulis

Mahasiswa UNS

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

Program Inovasi Menanam Sayur Hidroponik Sederhana dengan Media Barang Bekas oleh KKN Covid-19 UNS

18 Juli 2020   17:52 Diperbarui: 18 Juli 2020   17:51 1807
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Selain membagikan informasi, Fakhrunnisa juga membuat desinfektan sederhana berbahan dasar pembersih lantai dan air. Desinfektan tersebut dibagikan kepada takmir masjid atau musholla di lingkungan sekitar. 

Pemberian desinfektan tersebut diharapkan dapat mengedukasi warga khususnya takmir masjid untuk senantiasa memperhatikan kebersihan tempat umum mengingat warga sekitar masih melakukan ibadah di masjid.

Dokpri
Dokpri
Program terakhir adalah Budikdamber (Budidaya Ikan dalam Ember), yang pada dasarnya memiliki sama dengan Hisase yaitu sebagai sarana mengedukasi warga untuk menciptakan lumbung pangan mandiri. 

Dalam menjalankan kegiatan ini, Fakhrunnisa menyiapkan ember ukuran 80 liter, gelas plastik, arang, bibit kangkung, dan kawat bonsai. Bibit ikan yang dipilih adalah ikan lele jenis Sangkuriang. 

Pemilihan bibit tersebut berdasar saran warga karena dinilai memiliki ketahanan tinggi dan perawatan yang cukup mudah jika dibandingkan dengan ikan jenis lain. Kegiatan ini juga menarik minat masyarakat setempat. Terkadang Fakhrunnisa menerima pertanyaan dari masyarakat melalui WhatsApp maupun yang secara langsung berkunjung untuk melihat di rumahnya.

Dokpri
Dokpri
Fakhrunnisa berharap, dari ketiga program KKN Covid-19 Universitas Sebelas yang telah dijalankannya di RT 01/RW 04 dari 15 Mei 2020 hingga 30 Juni 2020 dapat memberi dampak positif bagi kehidupan masyarakat setempat. Masyarakat diharapkan mampu memahami dan menerapkan protokol kesehatan selama pandemi guna memutus mata rantai penyebaran Covid-19 dan memiliki bekal untuk berinovasi dalam menciptakan lumbung pangan mandiri di rumah masing-masing.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun