TEMPAT KEGIATAN
Aula Gedung B20 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
KRITERIA LAYANAN
Jenis Program Layanan dan Pembinaan KesejahteraanÂ
SDGs ke- 4
Pendidikan yang Berkualitas
MENTAL KEBANGSAAN
Pendidikan norma, etika, pembinaan karakter, dan soft skills mahasiswa
BERITA KEGIATAN
HMPS Bioteknologi Genom 2024 telah menyelenggarakan kegiatan tahunan, yaitu ASAM AMINO 2024 dengan tema "Welcome to the World of Biotechnology: Discover, Innovate, Transform". Kegiatan ini merupakan singkatan dari Acara Sambut Arek Maba Bioteknologi. Kegiatan ASAM AMINO 2024 dilaksanakan secara offline pada hari Minggu, 22 September 2024 di Aula Gedung B20 FMIPA UM. Peserta yang terlibat dalam kegiatan ini merupakan mahasiswa baru prodi Bioteknologi sebanyak 64 orang. Kegiatan ASAM AMINO 2024 tahun ini terdapat pemberian reward untuk mahasiswa baru prodi Bioteknologi UM yang sudah membuat video perkenalan dan menceritakan bagaimana perjalanan mereka sampai menjadi mahasiswa bioteknologi, yang diraih oleh Andhika Kenryu Inomata dan Zuyyun R. Kamila Husaini Safalas.Â