Mohon tunggu...
Fakhreni
Fakhreni Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswi Ilmu Kesehatan Masyarakat

Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Gaya Hidup Sehat dan Pola Kesehatan Pada Remaja Putri

23 Februari 2021   08:49 Diperbarui: 23 Februari 2021   09:14 173
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik


     Gaya hidup sehat adalah suatu pilihan sederhana yang sangat tepat untuk dijalankan. Hidup dengan pola makan, pikiran, kebiasaan dan lingkungan yang sehat.   Dikutip dari  yhschurch.com, sehat dalam arti kata mendasar adalah segala hal yang kita kerjakan memberikan hasil yang baik bagi tubuh. Menurut Kotler, pola hidup sehat yaitu gambaran dari aktivitas / kegiatan yang di dukung oleh minat, keinginan dan bagaimana pikiran menjalaninya dalam berinteraksi dengan lingkungan,tentu saja pada hal-hal yang baik.

Cara-cara apa saja yang dapat di lakukan?
    Hal yang harus dilaksanakan seseorang dalam rangka mencapai pola hidup sehat secara jasmani adalah perhatikan secara fisik bagian dari tubuh Anda yang berkontribusi menyumbang masalah penyakit. Hal yang berkontribusi terhadap tubuh bisa diidentifikasikan sebagai berikut :
             1.  Menerapkan pola makan yang sehat seperti,minum air yang cukup akan memberikan bantuan kepada tubuh menggantikan air yang hilang dan membersihkan tubuh dari racun yang mematikan.
              2.   Hindari penggunaan zat-zat berbahaya
              3. Istirahat yang cukup akan sangat mendukung kesehatan seseorang.

Banya orang bertanya ,apakah manfaat dari Pola Hidup Sehat?
         Manfaat Pola Hidup Sehat sebagai bentuk dari proses tumbuh dan berkembang, manusia memerlukan pola hidup sehat untuk meningkatkan kualitas diri agar dapat kehidupan yang lebih baik juga nantinya. Jika manusia mampu memenuhi kebutuhan tubuhnya dengan sumber makanan yang sehat dan tidak terkontaminasi bahan makanan kimia yang dapat merusak fungsi. Hal ini tidak hanya memfokuskan pada sumber makanan sehat, namun juga terkait dengan kebiasaan sehat dalam menjalani kehidupan. Manusia yang memandang kehidupan dengan lebih optimis, diyakini sangat mempengaruhi kondisi kejiwaan yang pada akhirnya membebaskan mereka dari beban pikiran yang mungkin dialaminya sehingga mampu menghindarkan penyakit yang biasanya juga disebabkan oleh munculnya beban pikiran, stres, dan kecemasaan dalam kehidupan mereka.

Bagaimana dengan pola kesehatan pada remaja putri?
           Ditinjau dari frekuensi makanan per hari banyak remaja putri yang makan kurang dari tiga kali sehari.Kebiasaan makan remaja putri juga belum memenuhi Pedoman Umum Gizi Seimbang, hampir setengah jumlah remaja tidak makan tiga kali.Kebiasaan mengonsumsi jajanan pada remaja putri sampai 90% .Kesehatan reproduksi juga sangat berpengaruh dari makanan utama seperti mengonsumsi nasi,buah,lauk hewani dan sayuran dan ada juga yang tidak sarapan pagi atau melewatkan makan siang sehingga tidak di tambahkan dengan snack asupan gizi nya akan kurang.Makanan ringan/snack sudah menjadi bagian dari makanan inti pada remaja,meskipun kebiasaan makan ini meningkatkan resiko berbahaya bagi kesehatan manusia dengan bahan tambahan antioksidan,pemanis dan pengawet tidak hanya mempengerahi pola hidup tetapi juga bisa merangsang gynecologic disorders seperti dysmenorrhea .

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun