Mohon tunggu...
fajar sukmanugraha
fajar sukmanugraha Mohon Tunggu... -

pemuda yang berjiwa petualang, seorang semi-backpackers, menyukai sepakbola terutama manchester united, seorang tukang begadang yang masih ingin mengejar banyak impian dan bercita2 menjadi seorang penulis..

Selanjutnya

Tutup

Puisi

S e d e r h a n a

13 September 2010   20:45 Diperbarui: 26 Juni 2015   13:16 74
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Harapanku sederhana...

Aku ingin menikmati indahnya tatap matamu,
yang tajam namun slalu menyenangkan..

Harapanku sederhana...

Aku ingin mewarnai hari dengan senyummu,
yang lepas dan tak pernah tergantikan...

Harapanku sederhana...

Aku ingin melepasmu dengan senyum,
saat kau telah bosan menghabiskan waktu denganku,
dan memutuskan untuk pergi bersama hati yg lain...

Cintaku sederhana...

Mungkin terlampau sederhana untuk dirimu yang begitu indah..
Do'aku malam ini sederhana...

Sembari tersenyum akan tetap ku do'akan kau bahagia..

Meski luka akan menghiasi hatiku ini...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun