Mohon tunggu...
Fajar Atabatul Ghulam
Fajar Atabatul Ghulam Mohon Tunggu... Mahasiswa - MAHASISWA KKN UNIVERSITAS VETERAN BANGUN NUSANTARA

Edukasi mencuci tangan dengan benar

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Edukasi Cara Mencuci Tangan dengan Benar bersama TPQ Masjid Istiqomah Dusun Pinggir

27 Agustus 2021   23:45 Diperbarui: 27 Agustus 2021   23:53 47
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Edukasi Cara Mencuci Tangan dengan Benar bersama TPQ Masjid Istiqomah Dusun Pinggir

Sukoharjo- Fajar Atabatul Ghulam (20) Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo melakukan kegiatan pengabdian masyarakat bersama a yang beralamat Pinggir t 04 rw 07, Telukan, Kabupaten Sukoharjo yang bertemakan cara mencuci tangan dengan benar. 

Kegiatan ini dimulai pukul 16.00 - 17.30, dilakukan dengan mematuhi protokol kesehatan dengan memakai masker. 

Program ini dilaksanakan dengan memberikan edukasi kepada masyarakat tentang cara mencuci tangan dengan benar untuk membunuh kuman penyebab penyakit. Dengan mencuci tangan anda pakai sabun baik sebelum makan atau pun sebelum memulai pekerjaan, akan menjaga kesehatan tubuh anda dan mencegah penyebaran penyakit melalui kuman yang menempel di tangan. Sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan kesadaran pentingnya mencuci tangan dengan benar agar terjauh dari kuman. 

Hasil dari kegiatan ini mahasiswa berharap masyarakat tetap mengutamakan protokol kesehatan dengan memakai masker kemanapun kita pergi.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun