Mohon tunggu...
Fajar Andriansyah
Fajar Andriansyah Mohon Tunggu... Entrepreneur -

Lulusan ilmu kelautan. Mencoba menjadi penulis hal apapun. Mempunyai tujuan dan harapan menjadi orang kaya yang bermanfaat. Insya Allah

Selanjutnya

Tutup

Humaniora

Gores-gores: Perpanjangan SIM A/C di Porles Bekasi

3 November 2015   10:34 Diperbarui: 3 November 2015   11:04 3733
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

[caption caption="Gambar 3. Loket 1 dan Loket 2"]

[/caption]

[caption caption="Gambar 4. Formulir Biru yang harus diisi"]

[/caption]

8. Photo Session

Setelah mengikuti serangkaian proses diatas, langkah terakhir yang harus kalian tempuh adalah sesi foto. Nah ini kenapa saya bilang kamu harus mandi dulu sist. hahaha.. Setelah loket 1 dan 2 kamu diarahkan untuk menuju ruang foto dan sidik jari. Serahkan berkas formulir yang udah kamu isi sebelumnya dan tunggu aja kamu nanti tinggal nunggu dipanggil untuk foto dan sidik jari. Setelah itu kelar sudah jadi SIM kamu yang baru.. yeeayyy

Kesimpulan

Saya yakin semua polres di Indonesia menerapkan proses yang sama untuk hal memperpanjang masa berlaku SIM. Hal-Hal yang perlu dipersiapkan antara lain:

- KTP & SIM Asli

- Fotocopy KTP 4 Lembar

- Alat Tulis

- Biaya Rp 150.000 - Rp 200.000

Terakhir, SAY NO TO CALO.

Semoga Bermanfaat artikel ini ya

 

Sumber: Pribadi

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun