Mohon tunggu...
faiz alamsyah
faiz alamsyah Mohon Tunggu... -

ingin memperbaiki dunia persepakbolaan indonesia kearah yang lebih baik

Selanjutnya

Tutup

Olahraga

El-Pistolero , He Score When He Want

24 Januari 2014   22:47 Diperbarui: 24 Juni 2015   02:29 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

"i'm so proud to represent the liverpool fans and go out to do my best for them evert time I" -Luis Suarez- 27 tahun yang lalu, tepatnya di kota salto dari daratan uruguay, lahir seorang lelaki yang sekarang menjelma menjadi seseorang yang luar biasa. Dirinya begitu dikenal di dunia sepakbola saat ini, sikap kontroversial nya kadang memberikan warna yang berbeda dalam dunia sepakbola. Ya , Luis Alberto Suarez Diaz yang lebih akrab dengan Luis Suarez Di tahun 2007 , permainan apiknya bersama Groningen membuat Ajax Amsterdam tertarik untuk menggunakan jasanya . Tak butuh waktu lama baginya untuk beradaptasi dengan klub barunya tersebut. Hanya dalam kurun 2 tahun , Suarez menjelma menjadi Ikon baru Ajax. dia ditunjuk menjadi kapten tim pada waktu itu dan gelar ajax Player of the Year jatuh ke tangannya. Bahkan, gelar Dutch Footballer of the year pun ia sabet bersamaan dengan timnya yang berhasil menjuarai liga Belanda . Dan di musim 2010-2011 , ia berhasil mencetak 100 goal untuk ajak, mencetak rekor yang sebelumnya pernah dicetak oleh Dennis Bergkamp, Johan Cryuff dan Marco Van Basten. Pada awal 2011, Liverpool menyatakan ketertarikannya untuk menggaet pemain asal Uruguay tersebut. Liverpool merogoh kocek sebanyak €26.5 million untuk membeli Suarez . Sejak saat itu, ia resmi bergabung bersama The Reds El Pistolero memperlihatkan kepada dunia bahwa ia adalah sosok striker yang perlu di perhitungkan dalam debut pertamanya bersama The Reds dengan 1 goal nya kala itu. Ditandemkan bersama Andy Caroll di depan, namu musim pertamanya bersama liverpool bisa dikatakan hampir gagal. Tak lama kemudian , Big Andy pun dipinjamkan akibat penampilannya yang tak kunjung membaik. Namun , Suarez tetaplah Suarez, Yang selalu memiliki obsesi untuk tampil lebih baik dari biasanya Di musim keduanya , ia bermain dari awal musim untuk Liverpool. Total 33 pertandingan di liga ia mainkan sebelum akhirnya hukuman larangan 10 pertandingan untuk bermain akibat ulah kontroversialnya terhadap Braslav Ivanovic.  Di musim itu , suarez berhasil mencetak 23 goal , sebuah pencapaian yang luar biasa bagi seorang suarez pada musim itu. 89 peluang Liverpool berasal darinya , dan total 10 kartu kuning yang ia dapatkan. Dan musim ini, suarez benar benar menunjukkan siapa Luis Suarez yang sebenarnya. Pemilik nomer punggung tujuh ini coba untuk mewarisi pendahulunya yang di elu elu kan oleh seluruh fans liverpool. Mencoba bermain seperti King Kenny, melesat bagaikan Kevin Keegan , ia bermain dari laga ke 6 melawan Sunderland dan berhasil mencatatkan namanya dua kali di papan skor, menghiasi comeback nya. Tak hanya sampai disitu, Suarez terus menunjukkan Peforma apiknya bersama Liverpool. Hingga kini, 22 goal telah ia telah koleksi menempatkan dirinya sebagai top scorer sementara meninggalkan para pesainganya, dengan catatan penampilannya yang bisa dibilang begitu sedikit ketimbang pemain lainnya. Musim ini, banyak rekor yang telah ia pecahkan. Player of the month dibulan desember ia raih, lalu ia menjadi pemain pertama sepanjang liga Inggris yang berhasil mencetak 3 Hattrick ke tim yang sama. Kemudian ia satu satunya pemain di liga Ingrris hingga saat ini yang mencetak 10 goals dalam sebulan. Ia juga pemain pertama yang mencetak paling sedikit 2 goal dalam 4 pertandingan Primer League secara beruntun. What a Suarez ! Semoga di umur ke 27 ini , apa yang kau impikan seluruhnya tercapai. happy birthday Suarez. I jus't can't get enough ! @bukibukan

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun