Mohon tunggu...
Faisal Habiburohman
Faisal Habiburohman Mohon Tunggu... Mahasiswa - manusia

Mahasiswa

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Pemanfaatan Limbah Kelapa Menjadi Pupuk Organik dan Media Tanam Hidroponik

17 September 2021   15:50 Diperbarui: 17 September 2021   15:52 391
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

KKN UNEJ BTV 3 / KELOMPOK 45 / PROGRAM PEMBERDAYAAN WIRAUSAHA MASYARAKAT TERDAMPAK COVID-19 DI DESA BINTORO

Desa Bintoro merupakan salah satu desa yang terletak di Kecamatan Patrang  Kabupaten Jember. Kepadatan penduduk di Desa Bintoro sebanyak 10.637 jiwa, yakni jumlah yang cukup banyak bagi sebuah desa di Kabupaten Jember. Menurut data, Desa Bintoro memiliki luas sebesar 8,44 Km2 dimana lokasi tersebut terletak tidak jauh dari daerah perkotaan. Sebagian besar wilayah di Desa Bintoro yaitu lahan pertanian, di mana kegiatan pertanian ini juga sebagai penopang perekonomian masyarakat Desa Bintoro. Adapun yang berpenghasilan dari sektor perkebunan yaitu dari kelapa.

Ibu Tiwarni, merupakan salah satu warga RT 01 RW 07, Dusun Perbal, Desa Bintoro, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember yang memiliki mata pencaharian sebagai penjual kelapa muda.  Usaha yang didirikan beliau berlokasi di Dusun Perbal, Desa Bintoro, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember ini masih bertahan dan tetap menjalankan usahanya di tengah pandemi. Menurut informasi dari pemilik usaha, terjadi penurunan penjualan mulai dari maraknya Covid-19 sampai saat ini. Bahkan, dalam jangka waktu 4 bulan terakhir terjadi penurunan penjualan. Penjualan yang biasa langsung dijual ke masyarakat sekitar dan dikirim ke daerah lainnyat.  Saat ini, konsumsi kelapa muda mulai meningkat lagi karena banyak digunakan sebaga pentralisir racun ataupun dikonsumsi untuk menjaga kebugaran tubuh. Limbah bahan produksi berupa serabut dan batok kelapa yang terbuang sia  sia atau tidak terpakai juga cukup banyak. Perlu adanya inovasi yang dapat membantu meningkatkan penghasilan Ibu Tiwarni dalam pemanfaatan keterampilan dan tersedianya bahan baku yang ada.

Program kerja yang akan dilaksanakan selama 3 minggu kedepan diantaranya yaitu penyuluhan tentang cara Pengolahan Limbah Kelapa Menjadi Suatu Produk Yang Memiliki Nilai Jual, dilanjutkan dengan pelatihan pembuatan media tanam dan pupuk organik dari limbah kelapa. Diharapkan sasaran dapat memanfaatkan limbah limbah bahan organik dan diubah menjadi produk yang memiliki nilai jual sehingga dapat menambah penghasilan di tengah pandemi ini. (Faisal Habiburohman/KKN-45/Bintoro/DPL: Dwi Haryanto, S.Sn., M.Sn)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun