HUKUM SEBAGAI SEJARAH DAN BUDAYA
1. Hukum bersumber pada semangat atau jiwa bangsa atau volksgeist---von Savigny
2. Hukum pada dasarnya ditemukan di masyarakat melalui kebiasaan, cara hidup yang sifatnya menurut ruang dan waktu masyarakat sehingga setiap bangsa memiliki hukum.
3. Kesadaran hukum menjadi dasar dan sumber hukum dalam sebuah masyarakat/negara.
POSITIVISME HUKUM
Ciri-ciri pemikiran:
1. Menguat pada persoalan kepastian hukum.
2. Hukum hanya menyoal apa yang sedang terjadi atau hukum positif
3. Menitiberatkan pada apa yang seharusnya menurut hukum
Manfaat positivisme hukum:
1. Adanya kepastian hukum
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!