HP,
bisa membantu pekerjaan menjadi mudah,
tapi bisa juga mengganggu pekerjaan.
=
HP,
bisa mengabari info dengan cepat,
tapi bisa membanjiri info sampah dengan cepat.
=
HP,
bisa membangun karir,
tapi bisa juga menghancurkan karir.
=Â
HP,Â
bisa membangun iman,
tapi bisa juga menghancurkan iman.
=
HP,
bisa mendekatkan yang jauh,
tapi bisa juga menjauhkan yang dekat.
=
HP,
bisa menghibur,
tapi bisa juga mengancam.
=
HP,
bisa menghemat waktu,
tapi bisa juga membuang waktu.
=
HP,
bisa mengembangkan perusahaan,
tapi bisa juga melibas perusahaan.
=
HP,
bisa membuat sendi jari sakit,
tapi tidak bisa menyehatkan jari.
=
Gonilan, 11 April 2023
Pena Manfaat
=> Ikatlah ilmu dengan menulis.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI